Loading
Soto Lamongan (Nestle Indonesia)
JAKARTA, ARAHKITA.COM - Di Indonesia terdapat berbagai macam soto dengan rasa khasnya masing-masing. Bahkan bisa dibilang salah satu makanan yang paling digemari masyarakat Indonesia adalah soto.
Soto dapat dikonsumsi untuk hidangan sarapan, makan siang maupun makan malam. Dan hidangan inipun dapat ditemui mulai dari jajanan kaki lima sampai restoran mewah.
Masakan berkuah ini digemari segala usia. Resep kali ini akan membahas resep soto lamongan yang merupakan salah satu makanan khas Jawa Timur. Penasaran yuk intip bahan dan cara membuat soto Lamongan seperti yang dikutip dari Baca Resep Dulu.
Bahan:
Bumbu Halus:
Baca juga:
Soto Lamongan Makanan Khas Jawa TimurIsi:
Pelengkap:
Baca juga:
Batagor Saus Kacang yang NikmatSambal Rebus: 3 buah cabai merah besar, 10 buah cabai rawit merah, 2 siung bawang putih, rebus semua bahan, kemudian haluskan ditambah ½ sdt garam. Taburan: Irisan daun bawang, kerupuk udang dan bawang goreng
Cara membuat
Bagaimana? Mudah bukan cara membuatnya, cuma butuh meluangkan waktu dan usaha sedikit. Selamat mencoba.